Posted by : Unknown
Senin, 16 Maret 2015
I.
KESIMPULAN
Dalam
percobaan ini, dapat diraih bahwa magnet dapat dibuat dengan 3 cara yaitu : -
menggosok
-
Induksi
elektromgnet
-
Dialiri
arus listrik
Sifat kemagnetanya dapat dihilangkan
dengan cara :
-
Dipukul
pukul
-
Dipanaskan
-
Dialiri
arus listrik berulang ulang
Dan juga kita dapat bekerjasama dalam
membagi tugas / praktik bersama sama dengan kelompok dengan satu tujuan yang
sama , yaitu mengetahui sifat sifat kemagnetan benda. Kita juga dapat
menyimpulkan bahwa sifat kemagnetan dapat kita temukan dalam kehidupan sehari
hari dan juga dapat kita buat dan ditemukan dengan cara yang sangat mudah.